26 Desember, 2008


Kue Pisang


Sayangnya, saya penderita diabetes, jadi pisang yang saya pakai untuk mengisi kue pisang ini adalah pisang kepok agar tidak terlalu manis, dan juga Gula-nya saya pakai gula diet. Selain itu santan yang saya pakai pun tidak terlalu kental karena santan sebenarnya banyak mengandung zat gula. Tetapi biar bagaimana, tentunya lebih enak pakai pisang tanduk yang matang, dan gula pasir biasa, serta santan kental! Hmm.

Bahan:

150 gr tepung beras
50 gr tepung sagu (dari kualitas baik)
1 butir kelapa tua, kupas, jadikan:
750 ml santan kental
2 lembar daun pandan
1/2 sdt peres vanili
garam sedikit
225 gr gula pasir (sesuai selera)

2 buah pisang tanduk yang matang, potong dengan tebal 1 cm
Daun pisang yang masih muda untuk pembungkus, potong 20 x 20 (sesuai selera)

Cara Membuatnya:
1. Campur kedua macam tepung, aduk rata,
2. Didihkan santan, gula, garam dan daun pandan serta vanili. Aduk-aduk agar santan tidak pecah, lalu tuang sedikit-sedikit ke dalam tepung (gunakan centong kayu) sampai tepung "matang".
3. Setelah teraduk rata, ambil selembar daun pisang, masukkan sesendok adonan, lalu selipkan sebuah irisan pisang, rapikan hingga adonan menutupi pisang. Gulung, lalu tekuk ke dua sisinya. Hati-hati jangan sampai daun pecah.
4. Panaskan langseng lalu letakkan bungkusan kue pisang. Percikkan sedikit air pada kue. Kukus sampai matang (kira-kira 20 menit)
5. Angkat, bersihkan daun dengan lap atau tissue dan perbaiki bentuk bungkusnya.

They say,
"I thought he was Deki
answering my call"


Not just one or two friends,
but many saying the same thing to me
as they hear your voice on the phone.

They think, your voice sounds
exactly the same
as that of your father!

I myself think you both have
a lot more qualities
which are, more or less, the same!

Just observe, and count.
Don't cry
because it is over,
SMILE
because it happened!


The brightest future

will always be based on a forgotten past,

you can't go on well in life

until you let go of your past failures

and heartaches.


I can see deep in your heart

a quality you can call

"forgiving",

and never-blaming-anyone

for something that

has even put you

in the corner


Thank you for

what a daughter

and a woman

you make yourself

I am proud of you

because you're someone

I have always thought

you would be.


May you be free from

physical and mental suffering


May you always be well,

healthy and happy



Chinese proverb


Although gold dust is precious,
when it gets in your eyes,
it obstructs your vision



Just as a solid rock
is not shaken
by the storm,
even so the wise
are not affected
by praise or blame


(The Dhammapada 81)



Mother Teresa



It is not how much we do,
but how much love we put
in the doing.

It is not how much we give,
but how much love we put
in the giving


***

We can do no great things;
only small things with great love.


***




Mom
with Doret Kollerer



Still remember Doret and her dog, GUY,
sweet, obedient, cute..?

I know you and Doret
would have shared a lot verbally
if either you spoke English
or she spoke Indonesian

But what Doret did for us
was more loving and caring
than any languages in the world
could express

If there are words that can describe her,
then they are
METTA, KARUNA and MUDITA
are the best to do it!

@>------->---------------------

23 Desember, 2008



Kelvin


When a baby of your own
is in your arms

It is sacrifice, and tears
laughter and hugs,
understanding and patience...
it is wanting only the best for each other.

(Thanks for this lovely photo I love most!)



Yuki and Evan




He that hath the bride is the bridegroom: but the friend of the bridegroom, which standeth and heareth him, rejoiceth greatly because of the bridegroom's voice: this my joy therefore is fulfilled.

(John 3:29)


March 3rd, 2007

"
From this day forward,
you shall not walk alone.

My heart will be your shelter,
an
d my arms will be your home."

(Marianne Williamson)




Remember, Kiki & Evan,
many people search all their lives
for the kind of love
you have been blessed with.

So, never forget,

that love is never a GIVEN,

but it always is a GIFT





Marriage is a promise, a potential
made in the hearts of two people

who love each other
and takes a lifetime to fulfill.




Marriage cannot shelter you
from the world but it will help to
reassure you that
there is always someone by your side
who truly cares
and who will always be there
to listen, comfort, strengthen,
be supportive of,
and inspire.



Let this beginning be your golden dawn,
standing together to face the world.


@>----------->------------------------

21 Desember, 2008


Master Bear Resort Hotel,
Taitung


Suasana pagi, sebelum jam 6...


Segar, menyenangkan!


Jejeran "resort rooms"
yang keseluruhannya terbuat dari kayu

Foto Jadul...


Cantik ya, mamaku ini?



Pernah beliau mengeluh
karena rambutnya sudah memutih
dan kulitnya sudah berkerut
dimakan usia.

Lalu beliau bilang,
"Aduh, sudah tua, bungkuk dan jelek begini,
malu kalau lihat foto sekarang!"

Saya jawab,
saya bahagia melihat foto-fotonya
yang bungkuk, dengan segala garis tua
di wajah dan seluruh tubuhnya,
karena DIAlah ibuku!
Kalau yang tampak di foto sekarang
masih tampak seperti beliau waktu muda,
maka saya akan berteriak...
"No, No, No, she is not my mother!"

:))


Biar udah berkerut dan beruban,
dibanding anaknya, ibuku ini masih tampak
jauh lebih cantik.. hehe



Being my mother



you always want to give
the best love to your children quietly, secretly,
like the wide, deep, blue sea
that holds everything in it,

giving them life, and taking care of them.


You grew up

all too quickly !




(What is it, dear?)



(Good smile!!)



You liked Science Center



loved chocolate things




All too quickly...
you are growing big,
and you are standing tall!
Letting me see the persons you have become

But you will never be too old, too big,
or too tall for my arms and heart
to hold you close!




ananta


ariyana


the center of my joy


Ananta
and I who always worry

about him




Nana is always good for
choosing good fancy things
for me.






Yuyuan Garden
, Shanghai
yang sangat indah



Yuyuan Garden adalah taman klasik yang amat populer di Anren Jie, Shanghai. Selesai dibangun tahun 1577 oleh seorang pejabat pemerintah Dinasti Ming (1368-1644) yang bernama Pan Yunduan.



Yu dalam bahasa Tionghoa artinya menyenangkan atau memuaskan, dan taman ini khusus dibuat untuk orangtua Pan agar mereka bisa menikmati ketenangan dan kebehagiaan di usia lanjutnya.




Selama 400 tahun keberadaannya, Yuyuan Garden telah mengalami banyak perubahan.






Selama pemerintahan dinasti Ming yang terakhir, taman ini sangat terbengkalai dan rusak seiring dengan jatuhnya kejayaan keluarga Pan. Tahun 1760, beberapa pedagang kaya membeli Yuyuan Garden tersebut dan membutuhkan waktu lebih dari 20 tahun untuk memperbaikinya kembali.



Selama Perang Candu pada abad ke 19, Yuyuan Garden rusak berat. Yuyuan Garden yang sekarang ada adalah hasil proyek restorasi tahun 1956 yang berlangsung selama 5 tahun. Taman ini terbuka bagi publik tahun 1961, bulan September.



Taman Bagian Dalam sebelumnya merupakan taman yang terpisah yang didirikan tahun 1709, tetapi sekarang menjadi salah satu bagian dari Yuyuan Garden bagian selatan. Taman Bagian Dalam sangatlah istimewa karena adanya karang, paviliun, kolam hias, serta dinding-dinding berbunga yang menawarkan pemandangan paling menarik di Yuyuan Garden ini.




Jason, guide kami yang berasal dari Shanghai ini menjelaskan detil-detil yang menarik dalam bahasa Inggris yang amat lancar. Usianya sebaya dengan Ananta, dan mengetahui usianya yang sebaya, Jason berusaha mendekatkan diri pada anak saya yang (waktu itu) masih sangat pendiam (sekarang... banyak ngomong...), dan Ananta lebih banyak senyum serta menjawab apa adanya saja...



Saya kagum dengan anak-anak muda China yang menjadi guide... Kelihatannya sebagian besar dari mereka, menjadi guide adalah karena kecintaannya pada profesi tersebut. Dan mereka benar-benar belajar!




****

shanghai


Orient Pearl TV Tower,
Shanghai



Terletak di Pudong Park, Lujiazui, tower ini terletak bersebelahan dengan sungai Huang Pu dan Shanghai Bund, dikelilingi oleh jembatan Yang Pu sebelah utara dan jembatan Nan Pu di bagian selatannya, membuat pemandangan tampak seperti naga kembar yang sedang bermain dengan mutiara-mutiara pada Pearl Tower itu.




Tinggi Orient Pearl TV Tower dengan tinggi 468 meter, tercatat tertinggi di dunia, melebihi tinggi tower-tower TV dan radio yang ada di Toronto, Canada dan Moskow, Rusia. Tetapi keunikan dan masyurnya tower ini bukan semata-mata karena tingginya tetapi karena desain arsitekturnya.

Berseberangan dengan area tersebut adalah Shanghai Bund, atau lebih dikenal dengan nama Zhongshan Road, sebuah simbol kota Shanghai selama ratusan tahun. Ada 52 bangunan dengan beragam gaya arsitektur Eropa, mulai dari gaya arsitektur Gothic, Baroque, Romanesque, klasik dan renaisanse. Kesemuanya menghadap ke sungai Huang Pu ini





Turis banyak yang menikmati udara dan matahari disini sambil melihat-lihat aktifitas sepanjang sungai.



Nan Jing Rd.
Pusat belanja terbesar, tersibuk
di Shanghai

Karena engga belanja, jadi ga tahu
apakah harga-harga di sini lebih murah
atau lebih mahal daripada
di Jakarta





Jade Buddha Temple,
Shanghai


Objek wisata yang sebenarnya adalah vihara Chinese ini paling banyak dikunjungi turis yang berasal dari seluruh penjuru dunia. Lokasinya agak jauh dari pelataran parkir bus wisata, jadi mesti jalan banyak!



Pohon-pohon dan toro berhiaskan pita ini bukan untuk tampil manis, tapi pita itu berisi harapan atau doa dari para pengunjung. Mereka berharap, harapan dan doanya terkabul kalau bersembahyang disini! :)



Banyak sekali anak-anak muda yang menjadi guide, di samping yang berbahasa Inggris, termasuk juga di antaranya adalah mereka yang berbahasa Jerman dan Spanyol serta Jepang.




Di dalam pikiran saya, yang namanya Jade (batu giok atau kumala) ini selalu berwarna hijau. Tahunya, patung Buddha yang batu gioknya berasal dari Burma ini justru berwarna putih pada abad ke 19. Giok Putih ternyata bagus sekali!

Ada 2 buah Buddha Rupang Sakyamuni ini, yang duduk tersenyum, dan yang "reclining" seperti gambar di bawah ini. Di area yang sangat dijaga ketat ini, tidak diperkenankan memotret atau shooting video. Maka itu saya beli postcardnya aja deh buat diingat-ingat... :0)


p.c

Good to see!